Senin, 11 Januari 2016

Tips Aplikasi Manajemen Sekolah


Apa saja manfaat besar yang bisa diraih jika manajemen berbasis sekolah (MBS) dapat diaplikasikan dengan efektif dan efisien?
Tentu, sangat banyak manfaatnya. Di antaranya adalah kepemimpinan bisa berjalan dengan demokratis, pengambilan keputusan dapat dilakukan secara kolektif-kolegial, dan keterlibatan semua elemen dalam pelaksanaan program mampu berjalan secara maksimal. Lebih dari itu, kreativitas dan inovasi yang menjadi penyangga kesuksesan dan kecemerlangan dapat tumbuh dan berkembang dengan baik di sekolah. 
Hanya saja, bagaimana cara mengaplikasikan manajemen berbasis sekolah (MBS) dengan efektif dan efisien? Siapakah yang berperan bagi suksesnya penerapan MBS ini?
Nah, temukan jawabannya di dalam buku ini. Buku ini secara khusus disusun dalam rangka memberikan pemahaman yang mendalam mengenai MBS, seluk-beluknya, dan berbagai tips efektif aplikasinya di lapangan. 
Bersama buku ini, pendidikan di Indonesia mampu menciptakan inovasi-inovasi yang spektakuler dan ekspansional.

Harga : Rp 36.000 (Diskon 15%) Rp. 30.600
Pesan SMS/WA 0856-0100-1190 ~ Lokasi Jogja ~ Bisa Kirim

0 komentar

Posting Komentar